Page 37 - C:\Users\RENO\Documents\MK Sistem Operasi\Folder Baru\
P. 37

Neumann.  UNIVAC  dimiliki  oleh  Badan  Sensus  Amerika  Serikat  dan  General

                      Electric.  Salah  satu  hasil  mengesankan  komputer  UNIVAC,  yaitu  prediksi
                      kemenangan  Eisenhower  dalam  pemilihan  presiden  Amerika  Serikat  pada  tahun

                      1952.
                   3.  Komputer  Generasi  I  memiliki  ciri  khas,  yakni  instruksi  operasi  dibuat  secara

                      spesifik untuk satu tugas tertentu. Setiap komputer  memiliki program kode-biner
                      masing – masing yang berbeda yang disebut “Bahasa Mesin”(Machine Language).

                      Hal  ini  menyebabkan  komputer  sulit  untuk  diprogram  dan  membatasi

                      kecepatannya.


                  Karakteristik komputer Generasi I secara umum.
                  a.  Sirkuitnya  Menggunakan  Tabung  Hampa.  Penggunaan  Tabung  Hampa  tersebut

                      yang    membuat ukuran komputer pada masa tersebut berukuran sangat besar.

                  b.  Komputer mempunyai silinder magnetik untuk menyimpan data.
                  c.  Programnya hanya bisa dibuat menggunakan bahasa mesin.

                  d.  Instruksi operasi dibuat secara spesifik untuk tugas tertentu.
                  e.  Menggunakan Konsep Stored Program dengan memori utamanya adalah Magnetic

                      Core Storage.

                   f.  Menggunakan Simpanan Luar Magnetic Tape dan Magnetic Disk.
                  g.  Ukuran fisik komputer besar, memerlukan ruang yang luas.

                  h.  Suhunya cepat panas, sehingga diperlukan pendingin.
                   i.  Prosesnya kurang cepat.

                   j.   Daya simpannya kecil.
                  k.  Membutuhkan daya listrik yang besar.

                         Central  processing  unit  yang  terdapat  dalam  komputer  generasi  I  merupakan

                  mesin pertama yang digunakan untuk mengoperasikan seluruh sistem dalam komputer.
                  Perangkat  komputer  yang  pertama  kali  dikembangkan  adalah  komputer  untuk  desain

                  pesawat dan peluru kendali. Ilmuwan yang menggagas konsep pengembangan tersebut
                  adalah Konrad Zuse, seorang Insinyur asal Jerman. Kemudian, pada pertengahan 1940-

                  an, komputer tersebut mengalami perkembangan lebih lanjut yang dilakukan oleh John

                  Von Neuman.





                                                                                                   23
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42