Page 53 - Sejarah Pendidikan di Kota Surabaya
P. 53
Broederschool yang terletak di Coen
Boullevard 7 digunakan sebagai
markas Polisi Istimewa sampai dengan
tahun 1949, kemudian digunakan
kembali sebagai sekolah HBS dengan
bahasa Belanda. Setelah peristiwa
pertempuran Surabaya, Belanda kalah
dan kembali ke negera asalnya
kemudian dibukalah Sekolah
St. Louis kawasan Kota Atas (Bovenstad) merupakan
Menengah Atas.
kawasan elit Darmo dan bersebelahan dengan gereja
Gereja Katedral Hati Kudus Yesus
Situasi Kelas St. Louis, 2018
Lorong menuju ruang kelas, kelas berada di sisi kanan dan sisi kiri
Dispusip, 2018 47