Page 204 - E-MODUL PCD 2
P. 204
terlihat pada Gambar 10.7.
3 2 1
4 0
5 6 7
Gambar 10.7 Arah rantai kode beserta kodenya
Untuk mempermudah perolehan kode rantai piksel yang menjadi
tetangga suatu piksel, perlu pembuatan indeks yang dapat dihitung melalui
rumus berikut:
= 3 ∆ + ∆ + 5
Dalam hal ini, ∆ menyatakan selisih nilai kolom dua piksel yang bertetangga
dan ∆ menyatakan selisih nilai baris dua piksel yang bertetangga. Hubungan
kode rantai dan indeks pada Persamaan diatas tersaji pada Tabel 8.2.
Tabel 8.2 Indeks dan kode rantai dua piksel yang bertetangga
∆ ∆ Kode Rantai Indeks = 3 ∆ + ∆ + 5
0 +1 6 8
0 -1 2 2
-1 +1 5 7
-1 -1 3 1
+1 +1 7 9
+1 -1 1 3
-1 0 4 4
Kode untuk memperoleh kode rantai dapat dilihat berikut ini.
204