Page 2 - Lembar Kerja Elektronik Topik 2
P. 2
Petunjuk Umum Penggunaan Elektronik-Lembar Kerja Peserta
Didik (E-LKPD)
1. E-LKPD pencemaran lingkungan ini merupakan E-LKPD berbasis
Problem solving untuk melatih keterampilan berpikir kritis
2. E-LKPD ini adalah E-LKPD berbasis Problem solving yang memiliki fitur
Bio Concept, Bio Info, Bio Smart, Bio Lab, Bio Think dan Refleksi
3. E-LKPD pencemaran lingkungan ini dikerjakan secara berkelompok (4-5
orang tiap kelompok)
4. Baca dan pahami artikel, pertanyaan dan instruksi yang tersedia dengan
seksama
5. Kerjakan E-LKPD ini secara bertahap sesuai dengan urutan kegiatan yang
sudah ditentukan
6. Diskusikan bersama dengan kelompok pertanyaan dalam E-LKPD
7. Jawablah pertanyaan pada E-LKPD dengan mengunduh lembar jawaban
pada: https://bit.ly/LJTOPIK2
8. Kumpulkan lembar jawaban pada: https://bit.ly/PengumpulanLJ
9. Apabila ada yang kurang dimengerti dalam kegiatan praktikum maupun
pengerjaan E-LKPD yang kurang jelas, mintalah bimbingan dan arahan
dari guru
Topik 2. Pencemaran Air | 1