Page 12 - E-MODUL_Senam Lantai
P. 12
A. Berilah tanda silang (X) huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang
benar!
1. Sikap kaki pada akhir gerakan guling kedepan dengan awalan berdiri adalah
kedua kaki….
A. Dirapatkan dengan lutut lurus
B. Rapatkan dengan lutut ditekuk
C. Dibuka kesamping dengan lutut lurus
D. Dibuka kesamping dengan lutut ditekuk
2. Perhatikan gambar dibawah ini !
Pernyataan yang tepat sesuai dengan gambar adalah….
A. Kedua kaki jinjit dan tangan diluruskan kedepan
B. Kedua lengan diluruskan keatas
C. Kedua kaki menapak pada matras
D. Kedua kaki terbuka dan me napak pada matras
3. Perhatikan urutan gerakan senam lantai berikut !
- angkat pinggul keatas hingga kedua kaki lurus
- masukkan kepala diantara kedua lengan hingga pundak menempel
matras
Modul Senam Lantai Guling Depan dan Guling Belakang Kelas VI SD
{
PA