Page 17 - Kelas X_Bahasa Indonesia_KD 3.14
P. 17
Teks biografi adalah suatu teks yang berisikan tentang
cerita suatu tokoh dalam mengarungi kehidupanya,
baik berupa masalahnya, kelebihannya yang ditulis oleh
seseorang agar tokoh tersebut bisa di teladani orang
banyak. Selain biografi, ada juga autobiografi yaitu
riwayat hidupnya yang ditulis sendiri oleh tokoh
tersebut. Jadi autobiografi berbeda dengan biografi,
perbedaanya dapat dilihat dari penulisnya bisa ditulis
sendiri atau ditulis oleh orang lain.
2. Pengertian Teks Biografi
Teks biografi adalah suatu teks yang berisikan tentang
cerita suatu tokoh dalam mengarungi kehidupanya,
baik berupa masalahnya, kelebihannya yang ditulis oleh
seseorang agar tokoh tersebut bisa di teladani orang
banyak. Selain biografi, ada juga autobiografi yaitu
riwayat hidupnya yang ditulis sendiri oleh tokoh
tersebut. Jadi autobiografi berbeda dengan biografi,
perbedaanya dapat dilihat dari penulisnya bisa ditulis
sendiri atau ditulis oleh orang lain.
3. Ciri-Ciri Teks Biografi
a. Biografi harus memuat cerita yang sebenarnya benar-benar
terjadi pada tokoh tersebut yang dikisahkan dalam sebuah
narasi
b. Bisa diteladani orang lain berdasarkan pengalaman hidup
seorang tokoh dalam menghadapi masalah-masalahnya
sehingga menjadi seseorang yang sukses sampai sekarang.
c. Teks biografi mempunyai struktur sebagai berikut :