Page 27 - ENSIKLOPEDIA DIGITAL KUPU-KUPU
P. 27
Euploea core
Klasifikasi
Kingdom Animalia Oleander Butterfly
Phylum Arthropoda (Kupu-kupu Gagak Hitam)
Class Insecta
Order Lepidoptera
Family Nymphalidae https://www.ifoundbutterflies.org/sp/536/Euploea-core Nymphalidae
Pupa
Genus Euploea
Ukuran dewasa 7 cm dan
Species E. core
larva 5.7 cm
dewasa
Sayap depan berbentuk segitiga, apeks membulat,
dan termen sedikit cekung dan rata. Sedangkan sayap
belakang bentuknya membulat dan termen rata.
Tumbuhan inang:
Nerium (odoratum, oleander, indicum), famili Moraceae, Ficus sp.
Tumbuhan pangan:
Ajeran (Bidens pilosa), Lantana camara, Pecut
Kupu-kupu ini di jumpai di daerah lahan kering dan Ekor Kuda
berhutan, banyak bergerak di sepanjang jalur terbuka
atau mengikuti aliran air sungai. Pecut
ekor kuda
Terdapat 4 individu yang Nerium
ditemukan di enam gumuk
ledokombo selama tiga hari
pengamatan
24 Tanaman inang banyak
Kupu-kupuPedia ditemukan di kawasan gumuk
ledokombo