Page 29 - ENSIKLOPEDIA DIGITAL KUPU-KUPU
P. 29

Melanitis leda





                                                                                                 Common Evening Brown








                                                                                           Sayap berukuran sekitar 3,5 cm dan berwarna


                                                                                           coklat gelap, sayap depan memiliki pola bintik

                                                                                           hitam pada bagian sub apikal yang masing -                                                               Nymphalidae


                                                                                           masing diikuti dengan bintik putih kecil,

                                                                                           sedangkan sayap belakang memiliki occusllus


                                                                                           yang kecil.







                               Dorsal                   Ventral                                    Kingdom             Animalia


                                  Dokumentasi pribadi
                                                                                                   Phylum              Arthropoda


                                                                                                   Class               Insecta                                 Kupu-kupu ini

                                                                                                                                                          sering dijumpai

                      Kupu-kupu ini dijumpai di sekitar                                            Order               Lepidoptera                        terbang di sore

                   pinggir hutan dengan pohon yang                                                 Family              Nymphalidae                                hari. Banyak


                           tidak terlalu rapat dan sering                                          Genus               Melanitis                                  ditemukan di


                      ditemukan hinggap di atas daun                                                                                                              Afrika, Asia

            kering yang hampir menyerupai daun                                                     Species             M. leda                          Selatan dan Asia


                                                                        kering.                                                                           Tenggara hingga
                                                                                                                                                                       Australia.

                                                                                                        See more :
        26
                Kupu-kupuPedia                                                                          https://www.ifoundbutterflies.org/sp/503/melanitis-leda
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34