Page 39 - SK SEKJEN 685 TH 2013 - PEDOMAN KTI
P. 39

Pedoman Penyusunan dan Penilaian  Karya Tulis Ilmiah, Terjemahan,  dan  Saduran  Buku   Sab IV
                    dan  Bahan  Lainnya di Bidang Pemeriksaan


                         d.  Penulisan  judul  dan  nomor  urut  tabel  atau  gam bar  adalah
                             sebagai berikut:

                             1)  Setiap  tabel  harus  diberi  nomor  urut  dan  judul  yang  ditulis
                                horizontal.  Apabila  judul  tabel  lebih  dari  satu  baris,  maka
                                baris kedua disusun dengan susunan piramida terbalik.
                            2)  Nomor  urut  yang  digunakan  berupa  angka  yang  terdiri  dari
                                dua  digit.  Digit pertama  menunjukkan  bab  dimana tabel  atau
                                gambar  dieantumkan  sedangkan  digit  kedua  menunjukkan
                                urutan tabel atau gambar dalam bab tersebut.Gunakan tanda
                                titik setelah angka pada digit pertama.

                            3)  Cantumkan  nomor urut dan judul di  bagian  atas tabel  atau  di
                                bag ian bawah gam bar.

                            4)  Judul tabel tidak boleh melampaui garis batas tabel.
                            5)  Gunakan  huruf  kapital  sebagai  huruf  pertama  pada  setiap
                                kata dalam judul tabel atau gam bar keeuali kat a sambung.
                            6)  Judul tidak diakhiri dengan tanda titik.
                            7)  Apabila  dalam  tabel  terdapat  kolom  yang  berisi  bilangan
                                besar  baik  menunjukkan  jumlah  uang  atau  yang  lain,
                                eantumkan  satuan  yang  digunakan  dalam  tanda  kurung  di
                                kanan atas tabel dengan huruf Arial ukuran 8,  miring.
                         e.  Penggunaan  jenis,  ukuran  huruf,  dan  paragraf dalam  tabel  atau
                             gam bar adalah sebagai berikut:
                             1)  gunakanlah  huruf  Arial  dengan  ukuran  9  untuk  judul  dan
                                ukuran 8 untuk isi tabel atau gam bar;
                            2)  gunakanlah ukuran  paragraf satu spasi  dengan before 3 dan
                                after 0 untuk judul dan isi;
                             3)  gunakanlah  paragraf  rata  tengah  untuk  judul  dan  heading
                                'baris  pertama tabel',  rata  kanan  untuk isi  tabel  yang  berupa
                                angka,  serta  rata  kiri  untuk  isi  tabel  yang  berupa  huruf atau
                                kata.





                    17   Penomoran  halaman  menggunakan  angka  Arab  (1,  2,  3,  4,  dan         Cara  penomoran
                                                                                                          halaman
                         seterusnya),  mulai dari  halaman pertama pada bab  pertama sampai
                         dengan  halaman  terakhir  pada  bab  terakhir.  Halaman  sampul  dan
                         judul  tidak  diberikan  nomor,  sedangkan  halaman  kata  pengantar,
                         daftar  isi,  daftar  tabel,  daftar  gambar  diberi  nom or  dengan  angka
                         romawi  keeil  (i,  ii,  iii,  iv,  dan  seterusnya)  dan  diletakkan  di  tengah
                         bawah  halaman.  Nomor halaman  untuk  pendahuluan  sampai  daftar
                         pustaka dan  lampiran ditempatkan  pada sudut kanan  atas halaman,
                         keeuali  untuk  halaman  yang  memuat judul  bab  dan  daftar  pustaka
                         yang  harus diletakkan di tengah bawah dari naskah.













                    Direktorat Litbang                  Badan  Pemeriksa Keuangan                              26
   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44