Page 49 - Majalah POM Edisi 1 2019
P. 49

Diperlukan sebuah strategi komunikasi yang dapat mensosialisasikan
                kepada masyarakat mengenai 2 hal penting, yaitu:



                 Meningkatkan kesadaran        Memberikan pengetahuan tentang
                 masyarakat terhadap bahaya    fungsi dan tugas Badan POM dalam
                 merokok, sehingga mereka      pengawasan produk tembakau
                 berperan serta aktif dalam    (rokok) sehingga masyarakat
                 mengawasi peredaran rokok     dapat ikut mendukung Badan POM
                 di lingkungan mereka.         dalam melaksanakan tugasnya.







                                                            Strategi komunikasi yang digunakan adalah:



                                                            • Menentukan remaja sebagai segmen yang potensial
                                                             dalam menerima informasi dan diharapkan mampu
                                                             menyebarkannya kembali kepada remaja yang lain.
                                                            • Menggunakan karakter  yang sesuai dan mewakili
                                                             remaja itu sendiri guna menyampaikan pesan
                                                             secara efektif.
                                                            • Karakter yang merupakan “positif model” digunakan
                                                             sebagai alat komunikasi melalui pembangunan
                                                             elemen positif pada karakter tersebut seperti:
                                                             pintar dan cerdas, rajin, aktif, peduli, pandai bergaul,
                                                             menjadi  idola,  berprestasi  dan  berbagai  karakter
                                                             positif lainnya.

















               Peranan Badan POM sesuai  amanah Peraturan  Pemerintah   Dalam menjalankan mandat tersebut, Badan POM memiliki
               Nomor 109  Tahun 2012 tentang Pengamanan Bahan  Yang   5 (lima) strategi,  yaitu: Pemantapan Regulasi dan Standar/
               Mengandung  Zat  Adiktif  Berupa Produk  Tembakau  bagi   Pedoman Pengawasan Produk Tembakau; Penguatan Sistem,
               Kesehatan memberikan mandat kepada Badan POM antara   Sarana dan Prasarana Laboratorium Pengujian Produk
               lain  untuk  mengawasi  kemasan/label  produk  tembakau   Tembakau; Penguatan Pengawasan Iklan dan Produk Tembakau;
               terkait pencantuman peringatan kesehatan berbentuk   Pemberdayaan Masyarakat dalam rangka pengawasan iklan
               gambar dan tulisan, pencantuman informasi kesehatan   dan produk tembakau; Penguatan Kerjasama Lintas Sektor.
               seperti informasi kadar nikotin dan tar, pernyataan dilarang   Riko merupakan karakter animasi  yang disesuaikan dengan
               menjual atau memberi kepada anak berusia di bawah 18   karakter positif remaja  yang mampu membawakan pesan
               tahun dan perempuan hamil, serta persyaratan label lainnya   komunikasi yang diharapkan. Karakter positif Riko dimunculkan
               termasuk pelarangan  pencantuman  keterangan  atau  tanda   dalam sebuah cerita fiksi yang relevan dan sesuai dengan pesan
               apapun yang menyesatkan atau bersifat promotif. Melakukan   komunikasi yang ingin disampaikan. Tokoh Riko ini diharapkan
               pengambilan sampel untuk pengujian kandungan kadar   akan menjadi “Fiction Endorser” bagi remaja Indonesia untuk
               nikotin  dan  tar,  serta  pengawasan  terhadap  peredaran   menghindari perilaku negatif merokok dan membantu Badan
               iklan dan  promosi di media cetak, media penyiaran, media   POM dalam mengawasi peredaran rokok di masyarakat.
               teknologi informasi dan/atau media luar ruang.



               Majalah Pengawasan Obat dan Makanan                                                          / 49
   44   45   46   47   48   49   50   51   52