Page 5 - Flipbook Bu Ernawati Kearifan Lokal Mandar
P. 5
S-3 Ilmu Pendidikan Bahasa Indonesia sekaligus Kopromotor.
Prof. Dr. Anshari, M. Hum., selaku Wakil Direkrur 3 PPs
Universitas Negeri Makassar sekaligus penguji. yang telah
memberikan kemudahan kepada penulis pada saat pelaksanaan
penyusunan bahan ajar ini.
Ucapan terima kasih tidak lupa pula disampaikan kepada
Prof. Dr. Ramly, M. Hum. dan Dr. Andi Sukri Syamsuri, M. Hum.
selaku penguji. Prof. Dr. Hj. Kembong Daeng, M. Hum. selaku
validator ahli materi yang tanpa mengenal batas ruang dan waktu
dengan penuh rasa sabar banyak memberikan masukan berarti.
Dr. Nurhikmah H, S. Pd., M. Pd. validator ahli media begitu intens
memberi arahan demi kemajuan dan hasil yang maksimal dalam
tampilan bahan ajar ini.
Penulis menyadari bahwa kedalaman dan kelengkapan bahan
ajar masih jauh dari kata sempurna. Akan tetapi, penulis tetap
optimis bahwa bahan ajar drama yang ditulis akan dapat membantu
guru mata pelajaran bahasa Indonesia khususnya yang mengajar
pada jenjang kelas XI SMA. Akhir kata, semoga buku panduan ini
dapat membantu serta menjadi sumber inspirasi yang berguna bagi
pengguna dan pembaca.
Majene, 21 Oktober 2021
Penyusun
Ernawati, S. Pd., M. Pd.
iv | Drama Berbasis Kearifan Lokal Mandar