Page 74 - 02 Sang Pembebas dari Utara
P. 74
Pembentukan
organisasi-organisasi
yang sedianya untuk
mendukung Jepang, justru
malah membangkitkan rasa
nasionalisme dan pergerakan Iya betul sekali.
bangsa Indonesia Para pemimpin nasionalis
itu malahan terus berusaha
mendapatkan Kemerdekaan
Indonesia, sesuai apa yang
dijanjikan Jepang.
Upaya yang dilakukan selalu
menemui jalan buntu. Para
tokoh pergerakan menyadari
bahwa mereka masih dalam
penjara Jepang, meskipun
dibebaskan untuk berorganisasi
yang dibentuk oleh Jepang.
Jepang
Tidak hanya mencari dukungan dari kaum
nasionalis, pemuda dan kaum Islam,
melainkan juga membangun kekuatan militer
dan merencanakan pembentukan satuan
tentara cadangan dari penduduk pribumi
untuk mendukung militer Jepang.
63
BUKU 2 | Sang Pembebas dari Utara
Seperti yang kita kenal
dengan nama PETA,
HEIHO.. itu ya bu
Betul Nak Kotaro..
Begini....