Page 8 - Matematika Kelas X - Fungsi
P. 8
TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui kegiatan mengamati, menanya, mencoba, menalar, dan mengomunikasikan diharapkan
siswa dapat :
1. Mengenali macam-macam fungsi;
2. Membedakan fungsi dari bentuk grafiknya;
3. Membuat grafik dari setiap fungsi;
4. Menyelesaikan permasalahan yang terkait dengan fungsi dalam kehidupan sehari-hari.
vi