Page 4 - Modul Interaktif - Hindu-Buddha 2_Neat
P. 4
MODUL
Silang Budaya Lokal dan Global Tahap Awal:
Hubungan perdagangan kuno Indonesia dan India
Capaian Pembelajaran
Peserta didik fase E diharapkan mampu memahami konsep-konsep
dasar manusia, ruang, waktu, diakronis (kronologi), Sinkronis, guna
sejarah, sejarah dan teori sosial, metode penelitian sejarah, serta sejarah
Pemahaman lokal. Melalui literasi, diskusi, kunjungan langsung ke tempat
Konsep bersejarah, dan penelitian berbasis proyek kolaboratif peserta didik
Sejarah mampu menganalisis serta mengevaluasi berbagai peristiwa sejarah
yang terjadi di Indonesia meliputi konsep asal-usul nenek moyang dan
jalur rempah di Indonesia, kerajaan Hindu-Buddha dan Islam di
Indonesia
Peserta didik fase E diharapkan mampu menggunakan sumber primer
atau sumber sekunder untuk melakukan penelitian sejarah lokal yang
Keterampilan memiliki benang merah dengan keindonesiaan baik langsung maupun
Proses
Sejarah tidak langsung, secara diakronis dan/atau sinkronis dan memaknai
nilai-nilai yang terkandung di dalamnya, kemudian
mengomunikasikannya dalam bentuk tulisan, dan/atau media lainnya.
Alur dan Tujuan Pembelajaran
Tujuan
No. Konsep Inti Indikator Tujuan
Pembelajaran
10.1. 8 Mampu memahami Kebudayaan 1) Menjelaskan latar belakang
konsep dasar kerajaan Maritim terbentuknya budaya maritim
hindu-buddha; Sistem di Nusantara.
Kasta 2) Menelaah proses interaksi
/Varna bangsa Indonesia dengan
Kerajaan agama dan Kebudayaan
Hindu-Buddha.
Hindu-
Buddha
43