Page 5 - MATERI AJAR
P. 5
Pernahkah kalian
melakukan hal seperti
di gambar?
Bagaimana bentuk
benda?
Gambar 2 : Memindahkan air ke
gelas
Sumber: www.kompas.com
Benda ini memiliki sifat tidak tetap karena molekulnya bergerak bebas dan berubah
mengikuti wujud wadahnya
Jadi jika benda cair di pindah ke wadah lain yang bentuknya berbeda, bentuk benda
cair akan mengikuti bentuk wadahnya, namun ukurannya tetap atau tidak beruba
3. Benda Gas
Meniup Balon
Balon terbuat dari bahan karet.
Karet bersifat lentur dan elastis
Saat kita meniup balon, udara masuk ke dalam
balon.
Balon yang kita tiup akan menggelembung.
Udara akan menekan balon ke segala arah.
Gambar 6: Anak Meniup Balon Udara dalam balon akan menyesuaikan dengan
Sumber: www.simplenews.com bentuk balon.
Begitu juga dengan kantong plastik.
Artinya, bentuk udara mengikuti wadahnya.