Page 3 - MODUL_STATISTIK DESKRIPTIF
P. 3

PETA KOMPETENSI



                                               Capaian pembelajaran mata kuliah
                  Mahasiswa dapat memahami semua topik yang diberikan pada mata kuliah statistika deskriptif

                  dan  menerapkan  pemahaman  yang  telah  didapat  untuk  mengerjakan  soal-soal  yang  saling

                  berkaitan  (P),  Mahasiswa  memiliki  sikap  bertanggung  jawab  dalam  menyelesaikan  tugas  (S),
                  Mahasiswa mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks

                  pengembangan  atau  implementasi  ilmu  pengetahuan  dan  teknologi  dalam  bidang  statistika
                  deskriptif (KU), Mampu mengunakan teknologi informasi yang menunjang dalam pengembangan

                  ilmu pengetahuan yang dimiliki dan mengaplikasikannya dalam bidang statistika deskriptif (KK).




                           UJi Hipotesis                    Hipotesis                Macam-macam Penaksiran


                        Koefisien korelasi,              Tabel Distribusi            Macam-macam Distribusi
                       koefisien kemiringan,

                       koefisien keruncingan



                      Ukuran Pemusatan Data           Penyajian data statistika         Distribusi Frekuensi




                                                        Ilmu dasar statistika





















                                                                iii
   1   2   3   4   5   6   7   8