Page 13 - UKBM FISIKA XI SEM4_2122_Neat
P. 13
3. Siswa dapat menghitung kerja (W) dan perubahan energi dalam (∆U) pada masing-masing proses gas ideal
(isotermal, isobarik, isokhorik, dan adiabatik) berdasarkan grafik tekanan terhadap volume dengan
menerapkan hukum I Termodinamika
DISKUSIKAN!
Gambar 1 Gambar 2
1. Perhatikan gambar diatas.
Gambar 1 dan 2 menunjukkan siklus termodinamika pada gas ideal. Proses manasajakah yang termasuk
isokhorik, isobar, isothermal, dan adiabatik berdasarkan kedua gambar tersebut? Bagaimana ciri dari masing-
masing proses perubahan keadaan gas ideal tersebut?
2. Hitunglah kerja (W), perubahan energi dalam (∆U), dan kalor (Q) pada proses AB, BC, EF, dan GE.
15