Page 38 - Bank Multimedia Microlearning MPB
P. 38

Gambar 8. Awetan Kering Tumbuhan (www.landcareillawarra.org.au, 2014)
               b.Diorama


                          Yaitu pameran hewan dan tumbuhan yang telah


               dikeringkan  atau  miniatur  dikondisikan  seperti

               aslinya  di  alam.  Diorama  dipergunakan  dalam


               pembelajaran pada materi keanekaragaman makhluk


               hidup,  ekosistem  dll.  Tujuan  dari  diorama  adalah


               sebagai berikut:


               1.Memudahkan siswa untuk mengidentifikasi hewan

               dan tumbuhan;


               2.Sebagai bahan pameran;


               3. Siswa dapat mengenal jenis hewan dan tumbuhan;















                                                                        Gambar  9. Diorama Gunung
                                                                        (jogjaico.blogspot.com, 2014)



                                                                                                         30
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43