Page 25 - Flipbook Himpunan_Kelompok 12_PSPM 2020 C_Prak. Desain & Animasi Grafis
P. 25
b. A – C
Himpunan yang anggotanya dimiliki oleh A dan tidak dimiliki oleh C atau A − C = {… }.
c. B – A
Himpunan yang anggotanya dimiliki oleh B dan tidak dimiliki oleh A atau B − =
{… , … , … , … , … , … , … }.
d. B – C
Himpunan yang anggotanya dimiliki oleh B dan tidak dimiliki oleh C atau B − =
{… , … , … , … , … }.
e. C – A
Himpunan yang anggotanya dimiliki oleh C dan tidak dimiliki oleh A atau C − =
{… , … , … }.
f. C – B
Himpunan yang anggotanya dimiliki oleh C dan tidak dimiliki oleh B atau C − = {… }.
Untuk b – f, gambar diagram Venn diserahkan kepada siswa sebagai latihan.
4. Komplemen (Complement)
Misalkan S = {11, 13, 15, 17, 19} dan A = {11, 13, 17, 19}. Jika diamati kedua
himpunan tersebut, terdapat himpunan yang elemennya merupakan anggota himpunan S tetapi
bukan anggota himpunan A, yaitu {15}. Hal demikian disebut dengan komplemen dari
himpunan A, dinotasikan = {15}.
Dari contoh di atas dapat diketahui bahwa jika S adalah himpunan semesta dan A adalah
suatu himpunan, maka komplemen dari himpunan A adalah himpunan yang anggotanya
merupakan anggota himpunan S tetapi bukan anggota himpunan A, dinotasikan dengan ,
yaitu = { | ∈ ∉ }.
21