Page 83 - E-Modul Berbasis Flipbook 3D Dengan Pendekatan Discovery Learning Pada Konsep Fisika Inti Kelas 12 SMA_MA
P. 83

Fisika  Inti





                9. Gaya elektrostatis disebut juga …

                    A. Gaya tarik-menarik

                    B. Gaya gravitasi
                    C. Gaya tolak-menolak

                    D. Gaya pegas

                10. Satuan MeV merupakan satuan yang digunakan oleh besaran …

                     A. Energi

                     B. Massa

                     C. Panjang
                     D. Defek massa

                11. Gejala  pemancaran  radiasi  gelombang  elektromagnetik  atau  partikel  secara
                   spontan yang berasal dari perubahan inti atom disebut …

                    A. Reaksi nuklir

                    B. Peluruhan
                    C. Radioaktif

                    D. Pemantulan

                12.   ----                            Perhatikan gambar di samping!

                                                 Pada gambar di samping merupakan hasil temuan

                                                 radioaktif dari ahli fisika yang bernama …
                                                  A. W. C. Rontgen

                                                  B. Henri Becquerel

                                                  C. Marie Curie dan Pierre Curie

                                                  D. Ernest Rutherford

                      Sumber: imperfectionists.wordpress.com

                13. I-131 digunakan pada pemanfaat radioaktif dalam hal …

                    A. Reaktor nuklir                           C.  Trackers
                    B. Keamanan makanan                         D.  Radiography


                                                               Fisika SMA/MA
                                                                                                      64
   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87   88