Page 74 - Produk e-modul berbasis literasi sains
P. 74
C. PENGURANGAN RESIKO BENCANA
Herlina & Iskandar (2020), mitigasi bencana merupakan serangkaian upaya
dalam mengurangi risiko bencama, baik melalui pembangnan fisik maupun
penyadaran dan peningkatan kemampuan menghadapi ancaman bencana (Pasal
1 ayat 6 PP No 21 Tahun 2008 tentang penyelenggaraan penanggulangan
bencana).
Ada 4 hal yang penting dalam mitigasi bencana:
1) Tersedia informasi dan peta kawasan rawan bencana untuk tiap jenis
bencana
2) Sosialisasi untuk meningkatkan pemahaman dan kesadaran masyarakat
dalam menghadapi bencana, karena bermukim di daerah rawan bencana.
3) Mengetahui apa yang perlu dilakukan dan dihindari, serta mengetahui cara
penyelamatan diri jika bencana timbul
4) Pengaturan dan penataan kawasan rawan bencana untuk mengurangi
ancaman bencana.
Gambar 46 Tahapan Penanggulangan Bencana
Sumber: RAD Padang
63 | A Y O S I A G A B E N C A N A !