Page 28 - BAHAN AJAR MEDAN MAGNET
P. 28
BAHAN AJAR MEDAN MAGNET
CONTOH SOAL
Suatu solenoida yang panjangnya 2 m memiliki 800 lilitan dan jari-jari 2 cm.
Jika solenoida dialiri arus 0,5 A, tentukan induksi magnetik:
a. di pusat solenoida,
b. di ujung solenoida!
Penyelesaian:
Diketahui: panjang solenoida, = 2 m
banyak lilitan, n = 800
arus listrik, = 0,5 A
Ditanya: a. di pusat solenoida
b. di ujung solenoida
Jawab:
a. Induksi magnetik di pusat solenoida
= 0 = (4 10 −7 )(0,5)(800) = 8 10 Tesla
−5
2
b. Induksi magnetik di ujung solenoida
= 0
2
1
1
−5
−5
= = (8 10 ) = 4 10 T (Tesla)
2 2
21