Page 120 - E- Modul Dasar Listrik dan Elektronika
P. 120
E-Modul Dasar Listrik dan Elektronika
c. Arus yang mengalir pada R2 yaitu I merupakan jumlah dari 1I dan I2
karena arahnya sama.
I = I1 + I2
2. Teori Thevenin
Suatu rangkaian aktif, linier dan resistif yang mengandung satu atau lebih
sumber tegangan atau sumber arus dapat diganti dengan sebuah sumber tegangan
dan sebuah tahanan yang diseri, perhatikan Gambar 70.
Gambar 69. Rangkaian Dengan Sumber Tegangan Pengganti
VT disebut tegangan pengganti Thevenin, R T disebut tahanan
pengganti Thevenin. Sebagai contoh perhatikan rangkaian pada gambar di
bawah ini
Gambar 70. Rangkaian dengan R Pengganti
Untuk menghitung VT beban RL dilepas, tegangan antara a dan b
tanpa RL merupakan tegangan VT. (perhatikan Gambar 71)
Gambar 71. Rangkaian Untuk Menghitung VT
Untuk menghitung RT dengan mencari tahanan antara a dan b(dengan
sumber tegangan dihubung singkat) Hal ini dapat diperjelas dengan melihat Gambar
Page 102