Page 63 - FULL EBOOK MERGED 2
P. 63

Mengamati, menanya, mencoba / mengumpulkan data,
                         E-Lab             menalar     /    mengasosiasi,      mengkomunikasikan

                                           (membangun        keterampilan      dasar,    memberikan

                                           penjelasan  sederhana,  memberikan  penjelasan  lebih

                                           lanjut, menyimpulkan, & menyusun strategi dan taktik)

                                              PANDUAN PRAKTIKUM

                               STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN

                     A. Alat dan Bahan

                        Alat:

                         -   Mikroskop              -   Kaca objek            -   Kamera handphone

                         -   Cutter                 -   Pipet tetes           -   Alat tulis

                        Bahan:

                        -   Batang  monokotil  (contoh:  padi)  dan  batang  dikotil  (contoh:  kacang

                            tanah)

                        -   Akar monokotil (contoh: padi) dan akar dikotil (contoh: kacang tanah)

                        -   Daun monokotil (contoh: padi) dan daun dikotil (contoh: kacang tanah)

                        -   Bunga monokotil (contoh: anggrek) dan bunga dikotil (contoh: bunga

                            sepatu)

                        -   Biji monokotil (contoh: pepaya) dan biji dikotil (contoh: mangga)

                        -   Air

                     B. Cara Kerja

                        1. Mengamati batang

                            a. Menyiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan

                            b. Menyayat batang tanaman setipis mungkin menggunakan cutter

                            c. Menyimpan  hasil  sayatan  di  atas  kaca  objek  kemudian  ditutup

                               dengan kaca penutup

                            d. Meletakkan preparat buatan di atas meja mikroskop

                            e. Mengamati dan memfoto hasil sayatan di bawah mikroskop

                            f. Mengamati secara detail struktur anatomi batang

                            g. Menggambar hasil pengamatan lengkap dengan keterangan bagian-

                               bagiannya


   E-BOOK BERBASIS PENDEKATAN SAINTIFIK STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN                           50
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68