Page 33 - Modul Zat Aditif dan Adiktif
P. 33

Rangkuman















                                   Zat adiktif dikenal dengan istilah NAPZA (narkotika, psikotropika,



                                   dan zat adiktif lainnya) adalah obat atau zat yang berasal dari



                                   tanaman  atau  bukan  tanaman,  yang  jika  dimakan,  diminum,



                                   dihisap/dihirup,  atau  dimasukkan  (disuntikkan)  ke  dalam  tubuh



                                   manusia  dapat  menurunkan  kesadaran  atau  perubahan




                                   kesadaran,  hilangnya  rasa  nyeri,  dan  dapat  menimbulkan



                                   ketergantungan.



                                   Menurut  UU  No.22  Tahun  1997  tentang  narkotika  disebutkan




                                   pengertian  dari:  Narkotika  adalah  “zat  atau  obat  yang  berasal



                                   dari  tanaman  atau  bukan  tanaman  baik  sintetis  maupun  semi



                                   sintetis  yang  dapat  menyebabkan  penurunan  atau  perubahan



                                   kesadaran,  hilangnya  rasa,  mengurangi  sampai  menghilangkan



                                   rasa nyeri, dan dapat menimbulkan ketergantungan”.




                                   Psikotropika adalah “zat atau obat alami maupun sintetis bukan



                                   narkotika,  yang  berkhasiat  psikoaktif  melalui  pengaruh  selektif



                                   pada  susunan  saraf  pusat  yang  menyebabkan  perubahan  khas




                                   pada aktivitas mental dan perilaku”.



                                   Adiktif lainnya adalah “zat atau bahan lain bukan narkotika dan



                                   psikotropika  yang  berpengaruh  pada  kerja  otak  dan  dapat



                                   menimbulkan ketergantungan.



                                   Jenis-jenis narkoba ada 6 yaitu, opium, morfin, heroin, ganja, LCD,




                                   dan kokain.



                                   Bahaya pemakaian narkoba dibedakan menjadi 2 yaitu menurut



                                   efek dan menurut jenisnya.




                                   Pencegahan narkoba dapat dilakukan dari dalam diri sendiri, dari



                                   pihak lain, dan dari pemerintah.





























            Zat Aditif dan Zat Adiktif                                                                                                                                                                                          28
   28   29   30   31   32   33   34   35