Page 15 - e-LKPD gelombang bunyi berbasis problem solving_Neat
P. 15
PEMBAHASAN LATIHAN SOAL
Silahkan klik tombol dibawah ini untuk melihat !
LATIHAN MANDIRI
Silahkan klik tombol dibawah ini dan kerjakan soal latihan mandiri !
PROBLEM !
Sumber : https://news.detik.com/
5
Suatu gelombang gempa terasa di Malang dengan intensitas 6 x 10 ൗ 2 .
Sumber gempa berasal dari suatu tempat yang berjarak 300 km dari Malang.
Jika jarak antara Malang dan Surabaya sebesar 400 km dan ketiga tempat itu
membentuk segitiga siku-siku dengan sudut siku-siku di Malang. Maka
Intensitas gempa yang terjadi Surabaya adalah ?
5