Page 2 - HAND OUT MAT GLORIA X IPA WAJIB
P. 2

Untuk Kalangan Sendiri




                                       KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR
                                           (K13 Permendikbud No. 24 / Juni 2016)



               Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan)
               3.     Memahami,  menerapkan,  dan  menganalisis  pengetahuan  faktual,  konseptual,  prosedural

                      berdasarkan  rasa  ingintahunya  tentang  ilmu  pengetahuan,  teknologi,  seni,  budaya,  dan
                      humaniora  dengan  wawasan  kemanusiaan,    kebangsaan,  kenegaraan,  dan  peradaban

                      terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
                      bidang  kajian  yang  spesifik  sesuai  dengan  bakat  dan  minatnya  untuk  memecahkan
                      masalah


               Kompetensi Dasar

               3.1.   Mengintepretasi  persamaan  dan  pertidaksamaan  nilai  mutlak  dari  bentuk  linear  satu
                      variabel denganpersamaan dan pertidaksamaan linear Aljabar lainnya.
               3.2.   Menjelaskan  dan  menentukan  penyelesaian  pertidaksamaan  rasional  dan  irasional  satu

                      variable
               3.3.   Menyusun sistem persamaan linear tiga variabel dari masalah kontekstual
               3.4.   Menjelaskan  dan  menentukan  penyelesaian  sistem  pertidaksamaan  dua  variabel  (linear-

                      kuadrat dan kuadratkuadrat)
               3.5.   Menjelaskan  dan  menentukan  fungsi  (terutama  fungsi  linear,  fungsi  kuadrat,  dan  fungsi
                      rasional)  secara  formal  yang  meliputi  notasi,  daerah  asal,  daerah  hasil,  dan  ekspresi

                      simbolik, serta sketsa grafiknya
               3.6.   Menjelaskan  operasi komposisi  pada fungsi  dan  operasi  invers  pada fungsi  invers   serta

                      sifat-sifatnya serta menentukan eksistensinya
               3.7.   Menjelaskan  rasio  trigonometri  (sinus,  cosinus,  tangen,  cosecan,  secan,  dan  cotangen)
                      pada segitiga siku-siku

               3.8.   Menggeneralisasi rasio trigonometri untuk sudut-sudut di berbagai kuadran dan sudut-sudut
                      berelasi

               3.9.   Menjelaskan aturan sinus dan cosinus
               3.10.  Menjelaskan fungsi trigonometri dengan menggunakan lingkaran satuan


               Kompetensi Inti 4 (Keterampilan)
               4.     Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak  terkait dengan
                      pengembangan  dari  yang  dipelajarinya  di  sekolah  secara  mandiri,  dan  mampu

                      menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

               Kompetensi Dasar

               4.1.   Menyelesaikan  masalah  yang  berkaitan  dengan  persamaan  dan  pertidaksamaan  nilai
                      mutlak dari bentuk linear satu variable



               K13 Revisi 2016 - Tim Penyusun Guru Sekolah Kristen Gloria                                     2
   1   2   3   4   5   6   7