Page 76 - 5. AGRIBISNIS TANAMAN BUAH 1.cdr
P. 76
BAB V
MENGANALISIS PEMBIBITAN TANAMAN BUAH
Setelah mempelajari materi tentang pembibitan tanaman buah yang akan
diusahakan, peserta didik dapat menganalisis pembibitan tanaman buah yang akan
diusahakan dengan tepat dan mandiri.
FAKTOR KEBERHASILAN
PEMBIBITAN
TEKNIK PENYIAPAN LOKASI
PEMBIBITAN TANAMAN BUAH
MENGANALISIS PEMBIBITAN TEKNIK PENYIAPAN
TANAMAN BUAH SARANA PRASARANA
TEKNIK PEMBIBITAN
TANAMAN
PEMELIHARAAN BIBIT
Pembibitan – pembibitan secara generatif – pembibitan vegetatif – daya kecambah – seed
treatment – setek – grafting – budding – entres
AGRIBISNIS TANAMAN BUAH KELAS XI
69