Page 48 - GSK 980-tdi CNC TURNING
P. 48

MATERI 3

                                           MODIFIKASI PROGRAM CNC


                  A. Tujuan
                            Setelah  mempelajari  materi  ini,  siswa  diharapkan  mampu  memodifikasi
                     program CNC bubut meliputi memasukkan program, mengedit program, menyimpan

                     dan menghapus program, serta memanggil program.


                  B. Uraian Materi
                            Dalam  mode  EDIT  yang  masih  aktif,  suatu  program  dapat  dibuat,  dipilih,

                     diubah, disalin dan dihapus. Komunikasi dua arah dari CNC ke CNC, atau CNC ke PC
                     juga  dapat  dilakukan.  Untuk  mencegah  program  diubah  atau  dihapus  secara  tidak

                     sengaja,  kontroler  GSK  980-TDi  saklar  programnuya  telah  dirancang  untuk
                     mengantisipasi hal tersebut.


                      1.  Memasukkan Program
                                Untuk  memasukkan  program  yang  telah  dibuat,  ke  dalam  mesin  CNC
                         dapat dilakukan dengan menancapkan USB pada saklar USB kontroler, kemudian




                         aktifkan mode EDIT. Ketika mode EDIT aktif, kemudian tekan tombol

                         untuk  masuk  pada  tampilan  program  mesin  CNC  bubut.  Untuk  memanggil
                         program yang akan digunakan, ada dua cara yaitu:

                        1.1 Melalui Input Nomor Program




                            •  Pastikan kontroler dalam keadaan mode           .

                            •  Kemudian tekan tombol EDIT.



                            •  Tekan tombol            untuk masuk pada tampilan program CNC.




                            •  Tekan nomor program dengan papan ketik diawali dengan huruf            ,

                                kemudian diikuti 4 digit nomor, misal O0001 maka program yang akan
                                dipanggil adalah program nomor satu.








                    GSK 980-TDi CNC TURNING                                                               38
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53