Page 24 - E-BOOK FISIKA RATHIKA MAFFIRA
P. 24
E-BOOK FISIKA model inkuiri terbimbing
BAB 7
a. 15 m/s
b. 20 m/s
c. 30 m/s
d. 45 m/s
e. 60 m/s
6. Suatu gelombang stasioner mempunyai persamaan y=0,2 cos
(5 ) sin( ) semua besaran dinyatakan dalam SI ,jarak perut dan
simpul yang berurutan pada gelombang stasioner tersebut adalah...
a. 0,1 m
b. 0,2 m
c. 0,4 m
d. 2,5 m
e. 5,0 m
7. Sebuah gelombang memiliki persamaan simpangan sebagai berikut:
y=0,2 sin ( 10 ) cos 5 y dan x dalam meter sedangkan t dalam
3
sekon.Perhatikan pernyatan-pernyataan berikut:
1. Gelombang tersebut merupakan gelombang tegak yang dihasilkan dari
ujung tali tetap.
2. Cepat rambat gelombang adalah 1,5 m/s
3. Amplitudo titik x =75 cm adalah 0,12 m.
4. Simpul kedua dari ujung pantul berjarak 0,4 m
Pernyataan yang benar adalah.....
a. 1,2 dan 3
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 4 saja
e. 1,2,3,dan 4
8. Seutas tali panjang 3 m salah satu ujungnya diikat dan ujung lainnya
digetarkan terus menerus sehingga membentuk gelombang stasioner .Pada
tali terbentuk 3 gelombang penuh.Jika diukur dari ujung terikat,maka perut
yang ketiga terletak pada jarak...
a. 1 m
b. 1,25 m
c. 1,5 m
d. 2,25 m
e. 2,5 m
9. Seutas dawai mempunyai panjang 90 cm, salah satu ujungnya terikat dan
ujung lainnya digetarkan dengan alat penggetar. Jika sepanjang dawai
terbentuk 3 buah gelombang, maka jarak titik simpul ke empat dari ujung
terikat adalah…
a. 1,2 m
20