Page 13 - E-MODUL ANALISIS VEKTOR PADA GERAK PARABOLA-VICTORIA DIAN
P. 13

Untuk membuktikan bahwa nilai vektor satuan A adalah 1, kita perlu mencari besar

                                                           ̂
                        vektor satuan A yang disimbolkan |  | dengan rumus 1.3 berikut ini:

                                                                    ̂ ̂
                                                            ̂
                                                           |  | = √  .                         rumus 1.3

                        Besarnya vektor satuan A kita dapatkan


                                          3    4     3     4        9              16     25
                                  ̂
                                |  | = √(    +   ) . (    +   ) = √       + 0 + 0 +   = √     = 1
                                          5    5     5     5       25              25     25
                        Maka besarnya vektor satuan A terbukti sama dengan 1.

                        Suatu vektor yang terletak dalam suatu bidang memiliki komponen ke arah X dan Y.
                        Koordinat X dan Y digambarkan pada koordinat kartesius Gambar 3. berikut.

                                                   Y




                                                       ̂


                                                                 ̂      X

                                           Gambar 3. Vektor-Vektor Satuan
                              Analisis vektor pada gerak dua dimensi digambarkan pada Gambar 3. dengan

                        vektor satuan sumbu X dituliskan   ̂  dan vektor satuan sumbu Y dituliskan   ̂ .


                    2.  Vektor Posisi

                              Vektor  posisi adalah vektor yang menyatakan posisi suatu titik materi pada
                        suatu  bidang  datar  (dimensi  dua).  Posisi  suatu  titik  materi  pada  bidang  datar

                        dinyatakan oleh vektor posisi r.
                              Perhatikan  Gambar  4  berikut  untuk  lebih  memahami  tentang  vektor  posisi.

                        Gambar  ini  menunjukkan  dua  buah  cara  yang  digunakan  untuk  mendeskripsikan
                        lokasi sebuah titik dengan mudah. Kalian dapat mengetahui koordinat titik x dan y

                        dituliskan (x,y). Koordinat vektor   ⃗ didefinisikan sebagai vektor yang digambarkan

                        dengan garis dimulai dari koordinat awal sistem (0,0) menuju titik yang diamati.







                                                             VICTORIA DIAN PRATAMI KURNIAWAN          13
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18