Page 57 - 4. BAHAN AJAR IPS_SISCA YUNI IRIYANI_201903099
P. 57

TEMA 3
                                          PEDULI TERHADAP MAKHLUK HIDUP





                  Subtema 1
                  Hewan dan Tumbuhan di Lingkungan Rumahku

                         Indonesia  memiliki  beragam  tumbuhan  yang  dapat  dimanfaatkan  sebagai  makanan
                  pokok. Beras (padi), sagu, dan singkong adalah beberapa di antaranya. Beragam tumbuhan

                  tersebut merupakan sumber daya alam hayati yang dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan
                  manusia.  Tumbuhan  sebagai  sumber  daya  alam  tentunya  perlu  dijaga  keberadaannya.

                  Keberadaan padi sangat penting guna menjaga keberlangsungan kehidupan rakyat Indonesia

                  yang sejahtera.


                                                          PANTAI

                                                Pantai adalah daerah yang berbatasan langsung dengan laut,

                                                Pantai

                                                ada yang landai dan ada pula yang terjal. Pantai yang landai
                                                biasanya digunakan untuk objek wisata.










                                                    DATARAN TINGGI

                                                Dataran tinggi adalah permukaan bumi yang ketinggiannya

                                                500 meter di atas permukaan laut. Dataran tinggi biasanya

                                                dimanfaatkan untuk peristirahatan, objek wisata, dan usaha
                                                perkebunan.















                                                              49
   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62