Page 54 - Modul Elektronik Kontekstual Larutan Penyangga
P. 54
A. i, ii, dan iii
B. i dan iii
C. ii dan iv
D. iv saja
E. i dan ii
4. Pernyataan berikut yang kurang tepat ketika metabolisme tubuh
meningkat adalah....
A. Jumlah H2CO3 mengingkat
B. Pernapasan akan terjadi lebih cepat
+
C. Konsentrasi H akan meningkat
-
D. Jumlah HCO3 meningkat
E. H2CO3 akan segera terurai menjadi CO2 dan H2O
5. Sistem penyangga yang bekerja untuk mempertahankan nilai pH
saliva adalah....
-
2-
A. HCO3 /CO3
-
B. H2CO3/HCO3
2-
3-
C. HPO4 /PO4
3-
-
D. H2PO4 /PO4
-
E. CH3COOH/CH3COO
6. Hal yang mendasari asam amino dapat berfungsi sebagai
penyangga adalah....
A. Asam amino memiliki rantai samping (gugus R) yang spesifik
untuk setiap jenis asam amino
E-Modul Larutan Penyangga Kontekstual