Page 17 - PANDUAN PENDIDIKAN AKADEMIK IAIN SYEKH NURJATI CIREBON
P. 17
No Nama Institusi Jabatan Periode
IAIN dan
8 Drs.H.Tauhid STAIN Dekan Fakultas Tarbiyah/ 1994-1998
Pgs.Ketua STAIN Cirebon
Cirebon
3. Periode STAIN Cirebon
Dalam perkembangan kelembagaan selanjutnya, Fakultas Tarbiyah IAIN Sunan
Gunung Djati Bandung Cabang Cirebon mengalami perubahan nomenklatur dan tata
lembaga. Hal ini ditandai dengan adanya alih status lembaga padatahun1997 menjadi
Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Cirebon. Perubahan status tersebut atas dasar
Keputusan Presiden Nomor 11 Tahun 1997 tanggal 21 Maret 1997. Dalam posisi dan
kedudukan sebagai sekolah tinggi, kampus Islam negeri tertua di Jawa Barat ini dianggap
banyak kalangan dan pengelola pendidikan tidak cukup memadai untuk
menampung perkembangan global keilmuan masyarakat Cirebon dan sekitarnya. Maka,
pada tahun 2007, seluruh sivitas akademika, tokoh masyarakat, alim ulama, dan jajaran
birokrasi pemerintah daerah mengusulkan perubahan status STAIN menjadi IAIN.
Berikut ini nama-nama pimpinan lembaga pada periode STAIN Cirebon adalah sebagai
berikut:
No Nama Institusi Jabatan Periode
Dekan Fakultas
IAIN dan STAIN
1 Drs. H. Tauhid Tarbiyah/ Pgs.Ketua 1994-1998
Cirebon
STAIN Cirebon
2 Drs. H. Djono STAIN Cirebon Ketua STAIN Cirebon 1998-2002
Prof. Dr. H. Imron 2002-2006 dan
3 STAIN Cirebon Ketua STAIN Cirebon
Abdullah, M.Ag 2006-2010
4. Periode IAIN Syekh Nurjati Cirebon
Berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 48 Tahun 2010, STAIN Cirebon beralih
status menjadi Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon. Penamaan
dengan Syekh Nurjati merupakan salah satu penghormatan kepada salah seorang
guru dari Sunan Gunung Jati atau Syarif Hidayatullah yang mempunyai pesantren di
Cirebon. Dengan demikian, sejak tahun 1965-2015 telah lahir tokoh- tokoh intelektual
dan pemimpin yang menakhodai lembaga pendidikan tinggi ini. Tokoh-tokoh yang
pernah memimpin lembaga Pendidikan Tinggi ini diantaranya adalah:
No Nama Institusi Jabatan Periode
1 Prof. Dr. M.T.T Abdul Muin IAIN Dekan Fakultas 1965-1972
Tarbiyah
Dekan Fakultas
2 Prof. H. Zaini Dahlan, M.A IAIN 1967-1974
Ushuluddin
Dekan Fakultas
3 Drs. H.O.Djauharuddin A.R IAIN 1972-1975
Tarbiyah
Dekan Fakultas
4 Drs. SalimUmar, M.A. IAIN 1975-1977
Tarbiyah
Dekan Fakultas 1980
5 Drs. H.Marzuki Dimyati IAIN
Tarbiyah 1990-1994
~ 5 ~