Page 27 - e-Modul Bakteri
P. 27

hubungan  saling  menguntungi  (simbiosis  mutualisme).  Bakteri  dapat

                               membuat  antimikroba  yang  mempunyai  daya  penghambat  aktifitas
                               mikroorganisme lain (Susanto, 2018).

                                  Tidak diragukan lagi bahwa bakteri sangat terkenal dengan perannya
                               sebagai  penghasil  penyakit  ini.  Banyak  sekali  jenis  bakteri  yang  bisa

                               menginfeksi  makhluk  hidup,  tidak  hanya  manusia.  Contohnya  seperti

                               penyakit alergi. Penyakit ini akan sangat mudah dialami oleh mereka yang
                               mempunyai  hewan  peliharaan,  terutama  anjing.  Hal  ini  bisa  terjadi

                               dikarenakan banyak sekali mikroba yang menempel pada anjing, khususnya

                               bakteri. Oleh karena itu, bagi mereka yang memiliki peliharaan akan lebih
                               mudah mengalami penyakit alergi.

                                  Ada beberapa jenis bakteri yang hidup dalam tubuh manusia, contohnya
                               bakteri Esherichia coli. Bakteri ini dapat hidup dan bertahan di lingkungan

                               yang  sulit  (Rahayu  dkk.,  2018).  Menurut  Ika  dan  Hidayati  (2016),
                               Eschericia  coli  merupakan  microflora  alami  yang  terdapat  pada  saluran

                               pencernaan  hewan  dan  manusia.  Bakteri  ini  dapat  menyebabkan  diare

                               berdarah,  pembengkakan  dan  kelainan  ginjal,  demam,  kelainan  syaraf,
                               hingga  kematian.  Bakteri  ini  sangat  berbahaya  karena  bisa  ditularkan

                               bersama dengan air atau makanan yang terkontaminasi feses.
                                  Sama halnya dengan bakteri Eschericia coli, bakteri jenis Staphyloccus

                               aurens  dapat  mengeluarkan  racun  pada  makanan  dengan  kadar  protein
                               tinggi, seperti ikan, daging, telur, dan susu. Bakteri ini berada dimana-saja

                               dan  bisa  hidup  pada  bagian  tubuh  manusia  maupun  hewan.  Keracunan

                               makanan diakibatkan oleh anterotoksin yang tahan panas yang dihasilkan
                               oleh bakteri jenis ini. Makanan dengan anteroksin akan merusak dinding

                               usus halus dan menimbulkan skresi jaringan pada usus


                                  .








                                                                               MODUL BAKTERI | 21
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32