Page 34 - Materi IPS 9 Bab 4
P. 34

Penyederhanaan Partai Politik dan Pemilu































           • Pemilu pada masa Orde Baru diselenggarakan pada 1971, 1977, 1982, 1987,

               1992, dan 1997. Menjelang pemilu 1977 pemerintah mengambil kebijakan fusi
               partai untuk menyederhanakan partai politik dengan penggabungan partai-partai

               yang memiliki kesamaan ideologi.

           • Selama masa Orde Baru pemilu diikuti tiga partai yaitu Partai Persatuan

               Pembangunan (PPP), Partai Demokrasi Indonesia (PDI), dan Golongan Karya. Pada
               pelaksanaan pemilu hingga 1997, Golkar selalu meraih suara terbanyak.
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39