Page 14 - Dalam Dekapan Ramadhan
P. 14

http://pustaka-indo.blogspot.com  kita  diperbolehkan mengikuti salah satunya, dan kita tidak
                        DALAM DEKAPAN RAMADHAN



                   disalahkan apabila tidak mengikuti yang lainnya.
                      Para ulama kita mengatakan bahwa ilmu yang
                                                                     paling
                   mulia adalah ilmu fikih, karena dengan ilmu itu kita
                     menge tahui  halal dan haram. Sehingga kita tidak  melewati
                   garis  merah yang ditetapkan Allah. Bahkan  dalam  sebuah
                   hadis  Rasulullah bersabda,  “Kalau Allah  meng hendaki
                     kebaikan untuk seorang hamba, maka Dia akan
                   mengajarkannya  ilmu agama (fikih).”
                      Dalam buku ini, saya coba membahas tentang ke utama-
                   an   bulan Ramadhan, dan kemudian membahas tentang
                     fi kih  puasa. Melihat puasa adalah ibadah  musiman, yang
                     datang setahun sekali, sehingga mungkin saat dia akan
                   tiba lagi, kita perlu mengingat kembali beberapa  hukum-
                     hukum puasa. Di sini, meskipun lebih dominan saya
                   memakai pendapat ulama mazhab Syafi`i, tetapi dalam
                     beberapa kasus saya “terpaksa” pindah ke mazhab lain,
                   karena  pertimbangan dalil, lingkungan, dan maslahah.
                      Saya coba menyederhanakan penyampaian fikih  puasa,
                   agar bisa membantu saudara-saudara kita yang tidak
                     sempat ikut pengajian, susah mendapat referensi saat mau
                   berpuasa ataupun alasan lainnya. Semoga risalah kecil ini
                   bisa membantu. Dan semoga menjadi amalan jariyah bagi
                   saya dan semua yang telah membantu hingga buku ini bisa
                   sampai di tangan Anda.


                      Wallahu waliyyu taufiq ila aqwami thariq.



                                                   Damascus, 23 April 2013









                                              XII
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19