Page 49 - GERAK MELINGKAR
P. 49
Gerak Melingkar
Kerjakan tugas dibawah ini berdasarkan kode pasangan C!
Tugas pasangan C
1. Jika kita membongkar jam tangan (yang memiliki jarum penunjuk), didalamnya kita
akan menemukan komponen seperti roda bergigi atau gir antara satu roda dengan
roda yang lainnya yang saling berhubungan. Jelaskan apa yang mempengaruhi roda
tersebut bisa berputar?
2. Dua buah gir (roda bergigi) dihubungkan saling bersinggungan secara langsung. Gir
yang lebih kecil dengan jari-jari 0,5 cm diputar dengan kecepatan sudut 90 rad/s .
Tentukan kecepatan sudut gir yang lebih besar jika memiliki jari-jari 1,5 cm dan
berapa rpm putarannya?
Silahkan klik tombol dibawah ini untuk mengerjakan tugas pasangan C !
Lembar Kerja C
44
E-Modul Model CinQASE Kelas X KD 3.6
Flip PDF Professional