Page 18 - Modul 3
P. 18

Modul 3: Peralatan konversi mobil listrik


            7.   Filler gauge




                                                  Filler gauge digunakan untuk
                                             mengukur celah yang kecil dengan
                                             ketelitian hingga 0,05 mm (ukuran
                                             metrik) dan 0,001 inch (ukuran inch).
                Gambar 3.29 Filler gauge
             Sumber: Suzuki training center
                        (2011)


            B. Uji Hambatan dan Isolasi

            1.   Charger baterai (12 – 24 volt)



                                                 Charger baterai adalah alat untuk
                                             mengisi daya baterai agar dapat
                                             digunakan kembali. bertujuan untuk
                                             memberikan daya listrik pada jenis aki
                                             basah, biasanya digunakan untuk aki
                                             mobil, motor, genset dan lain sebagainya.



                Gambar 3.36 Charger baterai
              Sumber: Suzuki training center
                         (2011)



            2.   Alat ukur lingkungan multifungsi (Multifunction Environment
               meter)

                                                    Multifunction Environment Meter
                                               dirancang untuk menggabungkan
                                               fungsi pengukur tingkat suara,
                                               pengukur cahaya, pengukur
                                               kelembaban, dan pengukur suhu. Ini
                                               adalah instrumen pengukur lingkungan
                                               multifungsi yang ideal dengan sejumlah
                                               aplikasi praktis untuk penggunaan
              Gambar 3.37 Alat ukur lingkungan
                                               profesional dan rumahan.
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23