Page 38 - E-Modul POE KOBA
P. 38
BAB
IV PENUTUP
A. TINDAK LANJUT
Beberapa langkah yang dapat dilakukan untuk mengetahui apakah saudara telah
mencapai kelulusan adalah sebagai berikut :
1. Mecocokkan jawaban dengan kunci jawaban evaluasi yang terdapat
pada akhir e-modul
2. Menghitung jawaban yang benar dengan menggunakan rumus :
Nilai = x 100
Dengan tingkat penguasaan sebagai berikut:
Nilai Predikat
80 - 100 Baik sekali
70 - 79 Baik
56 – 69 Cukup
45 – 55 Kurang
0 - 44 Sangat kurang
Tabel 4.1 Kriteria Penilaian Penelitian
B. HARAPAN
E-modul ini merupakan salah satu bahan pembelajaran tambahan (suplemen) yang
duharapkan mampu mengoptimalkan tujuan pembelajaran bahan ajar kimia organik bahan
alam. Tetapi, harus dimengerti bahwa emodul ini bukanlah satu-satunya rujukan bagi
saudara dalam pembelajaran. Untuk menambah pengetahuan saudara tentang bahan
alam, SLN, dan hematologi antidiabetes maka sangat disarankan untuk mencari literatur,
bahan, serta sumber sebanyak-banyaknya. Semoga e-modul ini merupakan salah satu wujud
nyata pengaplikasian materi KOBA dalam kehidupan sehari yang dapat dipelajari secara
menarik dan menyenangkan, sehingga proses pembelajaran tambahan bisa berlangsung
efektif dan efisien.
E-MODUL SUPLEMEN KIMIA ORGANIK BAHAN ALAM 38