Page 14 - e-modul Kompre
P. 14

e-MODUL FISIKA BERBASIS SETS

     BESARAN DAN PENGUKURAN


                              6     Intensitas Cahaya                        [J]
                              7     Jumlah zat                              [N]



                    b. Dimensi Besran Turunan
                      Berikut ini beberapa contoh penentuan dari besaran turunan



                      1)





                        Dengan dasar pemikiran yang sama diperoleh dimensi-dimensi sebagai berikut.

                      2)  Volume = panjang x lebar x tinggi
                           Dimensi volume = [L] [L] [L] = [L] 3



                      3)





                    c.  Kegunaan Dimensi

                       1)  Analisis Dimensional

                              Analisis  dimensional  adalah  suatu  cara  untuk  menentukan  satuan  dari  suatu
                           besaran turunan, dengan cara memperhatikan dimensi besaran tersebut.

                           Contoh 1.1
                           Jika  G  merupakan  suatu  konstanta  dari  persamaan  gaya  tarik  menarik  antara  dua

                           benda yang bermassa m1 dan m2, serta terpisah jarak sejauh                                        ,

                           maka tentukan dimensi dan satuan G!
                           Diketahui :      Persamaannya adalah


                                  Dimensi (gaya) F = [M] × [L][T]-2
                                  Dimensi (massa) m = [M]

                                  Dimensi (jarak) r = [L]







  Untuk Kelas X SMA/MA Semester 1                                                                                9
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19