Page 70 - Anfis Perkemihan-Masayu-B5
P. 70

Anatomi Fisiologi “Sistem Perkemihan dan Konsep Cairan Elektrolit…”
                                                               BAB 7




                               Latihan Soal



               Latihan Soal Essay:

               1.  Secara  umum  ginjal  berperan  dalam    mengontrol
                  volume  CES  dengan  mempertahankan  keseimbangan

                  garam  dan  air.  Jelaskan  bagaimana  proses  tersebut

                  terjadi?

               2.  Jelaskan  perbedaan  larutan    isotonik,  hipotonik  dan
                  hipertonik,  sebutkan    contohnya,  dan  larutan    mana

                  yang  paling berbahaya bagi tubuh?

               3.  Bagaimana     mekanisme      tubuh     untuk    mengatur

                  keseimbangan cairan elektrolit?


               Latihan Pilihan Berganda

               1.  Pergerakan  cairan  dari  konsentrasi  rendah  menuju

                  konsentrasi  tinggi  melalui  proses  transport  aktif  yang

                  membutuhkan  energy  metabolik.  Pernyataan  tersebut

                  merupakan istilah dari….
                  a.  Osmosis

                  b. Filtrasi



                                             61
   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75