Page 70 - Mobile Modul SIGA
P. 70

MODUL 11 | Sistem Infomasi Keluarga/SIGA




           puter yang akan menghasilkan output berupa potensi wilayah di
           suatu kecamatan. Hasil pengolahan tersebut setiap tahunnya di-
           laporkan  ke  PD KB  kabupaten/kota,  Camat,  dan  Mitra  Kerja  di
           wilayahnya, serta diumpan-balikkan ke tingkat di bawahnya. Jika
           di Kecamatan tersebut belum dapat dilakukan pengolahan data
           potensi wilayah maka bundel hasil pencatatan potensi wilayah
           di tingkat Kecamatan diserahkan kepada PD KB kabupaten/kota
           paling lambat tanggal 7 Januari setiap tahunnya.
              4) Di Tingkat Kabupaten/Kota
              Setiap awal tahun dilakukan pencatatan pemutakhiran data
           potensi Mobil Unit  Penerangan  KB (K/0/MUPEN/20). Kartu  Data
           Potensi Mobil Unit Penerangan KB serta Bundel hasil pencatatan
           potensi wilayah di tingkat Kecamatan kemudian diolah dengan
           menggunakan program aplikasi komputer yang akan menghasil-
           kan output berupa potensi wilayah di suatu kabupaten/kota. Hasil
           pengolahan tersebut setiap tahunnya dilaporkan ke Perwakilan
           BKKBN Provinsi, Bupati/Walikota, dan Mitra Kerja di wilayahnya,
           serta diumpan-balikkan ke tingkat di bawahnya.
           5) Di Tingkat Provinsi

              Setiap awal tahun dilakukan pencatatan pemutakhiran data
           potensi Mobil Unit Penerangan KB (K/0/MUPEN/20). Kartu Data Po-
           tensi Mobil Unit Penerangan KB kemudian diolah dengan meng-
           gunakan program aplikasi komputer yang secara simultan akan
           menghasilkan output  berupa potensi  wilayah di suatu provinsi.
           Hasil pengolahan tersebut setiap tahunnya dilaporkan ke BKKBN
           Pusat  (Direktorat  pelaporan dan Statistik), Gubernur,  dan Mitra
           Kerja di wilayahnya, serta diumpan-balikkan ke tingkat di bawah-
           nya. Untuk mengantisipasi seluruh laporan tahunan hasil pengelo-
           laan data rutin Pengendalian Lapangan bisa terkumpulsecara
           lengkap dan tepat waktu, maka menjelang batas akhir pengum-
           pulan tiba, jika laporan belum juga diterima bias dilakukan pen-
           jemputan laporan hasil pengelolaan data rutin
              Pengendalian  Lapangan  secara  berjenjang  satu  tingkat  ke


       70 |  Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional
           Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kependudukan dan Keluarga Berencana
   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75