Page 71 - Majalah Digital PEMUDA MILLENIAL
P. 71
RANGKUMAN MAPEL IPS
PERUBAHAN MASYARAKAT INDONESIA
PADA MASA PENJAJAHAN DAN
TUMBUHNYA SEMANGAT KEBANGSAAN
sehat, tahun 1602 didirikan Penyebab kegagalan pelaksanaan
Vereenigde Oost Indische sistem sewa tanah :
Compagnie (VOC atau Perserikat 1. Sulit menentukan besar kecil
an Maskapai Hindia Timur) yang pajak bagi pemilik tanah karena
Gambar ilustrasi kedatangan Belanda di merupakan penggabungan dari tidak semua rakyat memiliki tanah
Indonesia beberapa perusahaan dagang yang sama
Bangsa Barat membutuhkan rempah- Belanda. Pengaruh ekonomi VOC 2. Sulit menentukan luas dan tingkat
rempah karena mereka sangat mem semakin kuat dengan dimilikinya kesuburan tanah petani
butuhkan, sementara persediaan di hak monopoli perdagangan. 3. Keterbatasan jumlah pegawai
Eropa sangat terbatas. Gold (emas) Pada awalnya, VOC meminta ke 4. Masyarakat desa belum mengenal
bermakna kekayaan. Glory bermakna istimewaan hak-hak dagang. Akan sistem uang
kejayaan bangsa. Gospel adalah ke tetapi, dalam perkembangannya men Pada tahun 1830, Johannes van den
inginan bangsa barat untuk menyebar jadi penguasaan pasar (monopoli). Bosch menerapkan sistem tanam
luaskan agama Nasrani (Kristen) ke VOC menekan para raja untuk mem paksa (cultuur stelsel). Kebijakan ini
bangsa-bangsa di Asia, Afrika, dan berikan kebijakan perdagangan hanya diberlakukan karena Belanda
Amerika Selatan. dengan VOC. Akhirnya, VOC bukan menghadapi kesulitan keuangan
Revolusi industri adalah pergantian hanya menguasai daerah perdagang akibat perang Jawa atau Perang
atau perubahan secara menyeluruh an, tetapi juga menguasai politik atau Diponegoro (1825-1830) dan Perang
dalam memproduksi barang yang pemerintahan. Pemerintah Belanda Belgia (1830-1831).
awalnya menggunakan tenaga menginginkan keuntungan sebanyak- Banyak ketentuan yang dilanggar
manusia/ hewan sekarang mengguna banyaknya dari Indonesia sehingga atau diselewengkan baik oleh
kan mesin. Penggunaan mesin men menerapkan kebijakan kerja paksa. pegawai Belanda maupun pribumi.
jadikan produksi lebih efisien, Rakyat Indonesia bekerja tanpa
ongkos produksi dapat ditekan, fasilitas yang memadai. Mereka tidak
barang dapat diproduksi dalam memperoleh penghasilan yang layak,
jumlah besar dan cepat. tidak diperhatikan asupan makanan
nya, dan melakukan pekerjaan di luar
Kedatangan Bangsa-Bangsa Barat batas-batas kemanusiaan.
ke Indonesia Kebijakan terkenal pada masa Raffles
» Kedatangan Portugis di Maluku: adalah sistem sewa tanah atau
Bartolomeus Diaz melakukan pe landrent system atau landelijk stelsel.
layaran pertama menyusuri pantai Gambar sistem tanam paksa
barat Afrika. Portugis mencapai Praktik-praktik penekanan dan
Malaka pada tahun 1511 di bawah pemaksaan terhadap rakyat yaitu:
pimpinan Alfonso d’Albuquerque. » Menurut ketentuan, tanah yang
Ia berhasil menguasai Malaka dan
menjalin hubungan dagang dengan digunakan untuk tanaman wajib
hanya 1/5 dari tanah yang dimiliki
Maluku. rakyat. Namun kenyataannya, selalu
» Ekspedisi Inggris : Persekutuan lebih bahkan sampai ½ bagian dari
dagang milik Inggris bernama EIC tanah yang dimiliki rakyat
(East Indian Company). Di dalam
nya bergabung para pengusaha Gambar: kondisi masyarakat Indonesia pada » Kelebihan hasil panen tanaman
wajib tidak pernah dibayarkan
Inggris. Meskipun Inggris di masa Penjajahan
Indonesia pengaruhnya tidak terlalu Kebijakan Masa Raffles, Sistem » Waktu untuk kerja wajib melebihi
banyak seperti halnya Belanda. tersebut memiliki ketentuan: dari 66 hari, dan tanpa imbalan yang
» Kedatangan Belanda di Jayakarta a. Petani harus menyewa tanah memadai
(Jakarta) : tahun 1596, armada de meskipun dia pemilik tanahnya » Tanah yang digunakan untuk
Houtman tiba di Pelabuhan Banten. b. Harga sewa tanah tergantung tanaman wajib tetap dikenakan
Kemudian disusul ekspedisi lain kepada kondisi tanah pajak
nya. Dengan banyaknya pedagang c. Pembayaran sewa tanah dilakukan Penderitaan rakyat Indonesia akibat
Belanda di Indonesia, muncullah dengan uang tunai kebijakan Tanam Paksa dilihat dari
persaingan di antara mereka. Untuk d. Bagi yang tidak memiliki tanah jumlah kematian rakyat Indonesia
mencegah persaingan yang tidak dikenakan pajak kepala yang tinggi akibat kelaparan dan
70