Page 68 - Buku Sakti Fasilitator
P. 68

Lampiran Permainan




          19. Panjang-panjangan



           Deskripsi Singkat     Membentuk sambungan terpanjang dengan objek
                                 yang ada

           Jenis Kompetensi      Communication, Teamwork and Collaboration, Prob-
                                 lem Solving

           Insight               Bekerja sama mencapai tujuan
                                 Mengatur strategi pekerjaan dalam mencapai tujuan
                                 organisasi
                                 Berfikir kreatif memanfaatkan kondisi setempat

           Waktu                 20-30 menit
           Peserta               20-30 orang

           Formasi               Bebas
           Peralatan             -


           Misi dari permainan ini adalah menjadi tim yang berhasil membuat sambungan
           paling panjang. Pemain membentuk barisan  yang saling terhubung dengan se-
           gala peralatan yang melekat di badan tanpa boleh terputus sama sekali. Fasil-
           itator memberikan batasan waktu. Tim terpanjang setelah batasan waktu habis
           adalah pemenang dalam permainan ini.

































    64 64      Buku Sakti Fasilitator Outbound
   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73