Page 23 - E-Modul_Menganalisis Berbagai Jenis Pekerjaan Pada Pemesinan Bubut
P. 23

Contoh soal:













                  Sebuah  benda  kerja  akan  dibubut  tirus  pada  mesin  bubut  yang  data-datanya

                  sebagaimana  gambar  diatas,  yaitu  panjang  total  benda  kerja  150  mm,  panjang  tirus
                  efektif 80 mm, diameter tirus yang besar (D) 25 mm dan ukuran diameter tirus yang

                  kecil (D) 21 mm. Jarak pergeseran kepala lepasnya adalah:

                  Jawaban:

                          (  −  )     150 (25 −21)
                    = .           =        .          = 3,75 mm
                             2         80       2

                 Jadi jarak penggeseran kepala lepas adalah 3.75 mm


                   Pembubutan Tirus dengan Perlengakapan Tirus (Taper

                   Attachment)















                                        Pembubutan  tirus  dengan  perlengkapan  tirus,
                                 adalah pembubutan tirus cara ini dapat diatur dengan
                                 memasang  pelengkapan  tirus  yang  dihubungkan

                                 dengan eretan melintang.










                           E-Modul Menganalisis Berbagai Jenis Pekerjaan Pada Pemesinan Bubut                  16
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28