Page 129 - BUKU BERKARYA DI TENGAH PANDEMI
P. 129
BERKARYA DI TENGAH PANDEMI
SATU TAHUN KINERJA M. AZIS SYAMSUDDIN
WAKIL KETUA DPR RI BIDANG KORPOLKAM
3) Dua Wakil Ketua DPR RI Temui Perwakilan Massa
Demo Tolak RUU HIP 74
CNN INDONESIA/BISMASEPTALISMA
Demo tolak RUU HIP di depan Gedung DPR RI, Jakarta
Pimpinan DPR RI, M. Azis Syamsuddin dan Sufmi Dasco
Ahmad, menerima perwakilan massa dari Front Pembela
Islam (FPI), Persaudaraan Alumni (PA) 212, Gerakan Nasional
Pengawal Fatwa (GNPF), dan ormas Islam lainnya yang
berunjuk rasa menolak Rancangan Undang-undang Haluan
Ideologi Pancasila (RUU HIP).
Pertemuan antara dua politikus berbeda partai politik itu
dengan perwakilan massa pendemo berlangsung sekitar
pukul 15.40 WIB. Salah satu perwakilan pendemo yang turut
hadir dalam pertemuan itu adalah Ketua Umum FPI Ahmad
Sobri Lubis.
74 Dua Wakil Ketua DPR RI Temui Perwakilan Massa Demo Tolak RUU HIP, dimuat dalam https://
www.cnnindonesia.com/nasional/20200624155655-32-516971/dua-wakil-ketua-DPR RI-temui-
perwakilan-massa-demo-tolak-ruu-hip, diakses tanggal 22 September 2020.
120