Page 31 - MUNAJAT ULAMA AHLUS SUNNAH
        P. 31
     2
            menggunakan sistem riba, dan lainnya . Para pembicara hanya
            menyampaikan larangan dan ancaman tanpa memberikan solusi
            alternatif,  sehingga  menaati  ajaran  Islam  terkesan  harus
            menghadapi  banyak  beban  dan  derita  yang  tidak  terasa
            nikmatnya,  padahal  taat  kepada  Allah  dan  RasulNya  adalah
            kenikmatan  karena  mencapai  keseimbangan  antara  keadilan
            hukum dan kesayangan yang sangat luas tak terbatas.
             2.    Ahli Tafakkur Yang Bertaubat.
                Ulama  adalah  orang-orang  yang  senantiasa  mengaktifkan
            akalnya untuk membaca alam raya. Mereka disebut ulul albab
            yang tercantum dalam AlQuran Surah Ali Imran:
              ﮒ    ﮑ     ﮐ     ﮏ    ﮎ         ﮍ       ﮌ         ﮋ      ﮊ    ﮉ
              ﮛ       ﮚ     ﮙ       ﮘ         ﮗ  ﮖ     ﮕ       ﮔ    ﮓ
              ﮦ       ﮥ    ﮤ   ﮣ       ﮢ    ﮡ   ﮠ   ﮟ    ﮞ     ﮝ    ﮜ
                                      ١٩١      -    ١٩٠  :نارمع لآ ﮪ   ﮩ   ﮨ ﮧ
            Sesungguhnya  dalam  penciptaan  langit  dan  bumi  serta  pergantian
            malam dan siang terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi orang
            yang berakal, (yaitu) orang-orang yang mengingat Allah sambil berdiri,
            duduk,  atau  dalam  keadaan  berbaring,  dan  memikirkan  tentang
            penciptaan langit dan bumi (seraya berkata), “Ya Tuhan kami, tidaklah
            2  Masalah riba telah disusun buku khusus dengan judul “FENOMENA RIBA
            antara hukum, realita dan Solusi”
                                          25





