Page 100 - Modul Pembelajaran Elektronik Inovasi Teknologi Biologi
P. 100
b. Menyusun jadwal kegiatan percobaan sesuai dengan jadwal yang telah
disepakati bersama guru pengampu.
c. Mengatur pembagian tugas yang akan dilakukan oleh masing-masing
anggota kelompok.
d. Mendiskusikan rancangan kegiatan percobaan dengan guru pengampu.
4. Melakukan Kegiatan
a. Melakukan kegiatan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.
b. Membuat dokumen kegiatan, dapat berupa catatan hasil kegiatan, foto,
dan video selama pelaksanaan kegiatan percobaan.
c. Mengonsultasikan kendala-kendala yang terjadi saat proses percobaan
dengan guru pengampu.
5. Menyajikan Hasil
a. Membuat laporan tertulis dan mempresentasikan di depan kelas.
b. Mengolah hasil dokumentasi kegiatan menjadi konten dan mengunggah
ke media sosial.
c. Kirimkan file presentasi Ananda serta pranala dari konten yang Ananda
unggah ke media sosial pada pranala berikut.
Submit here!
Refleksi
Pada pranala yang disediakan di bawah ini, pilihlah aspek pemahaman
yang sesuai dengan tingkat pemahaman Ananda (baik, cukup, kurang baik)
pada materi ini, dengan klik salah satu pilihan yang telah disediakan.
Click here!
74