Page 10 - Land Reform dari Masa ke Masa
P. 10

Pengantar Ahmad Sodiki  ix

               hutan, lautan, sumberdaya mineral mulai ditebang dan
               dikuras habis. Lalu apakah yang tersisa untuk anak cucu
               kita? Noer Fauzi Rachman dalam buku ini telah
               mengungkap kebenaran sejarah walaupun pahit
               dirasakan untuk rakyat tani tak bertanah, namun
               kebenaran itu tetap ada gunanya agar para pengambil
               kebijakan pertanahan tidak menambah dan mengulang
               kesalahan sejarah serta dosa-dosa baru. Im Gebirge der
               Wahrheit kletterst du nie Umsonst demikian kata
               Nietzsche, terjemahan bebasnya: Engkau tidak akan sia-
               sia dalam menanjaki gunung Kebenaran.


                                     Ahmad Sodiki
                                     Guru Besar Hukum Agraria pada
                                     Universitas Brawijaya, Malang,
                                     dan Hakim pada Mahkamah
                                     Konstitusi Republik Indonesia
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15